
Syafiq Hasyim
(Penulis adalah Rais Syuriah PCI-NU Jerman, saat ini menetap di Berlin)
Dimuat di website NU, diakses tanggal 1 Nopember 2013 jam 17.00)
Sebelum menelisik ke beberapa ruang maya kaum Salafi Indonesia, saya sedikit mengulas fenomena religion online dan online religion, yang diperkenalkan oleh Hadden dan Cowan (2000). Mereka menggambarkan religion online sebagai penyediaan informasi tentang agama seperti tentang doktrin, kebijakan, organisasi, pelayanan, dan macam-macam lainnya bagi para penjelajah dunia maya.
(Penulis adalah Rais Syuriah PCI-NU Jerman, saat ini menetap di Berlin)
Dimuat di website NU, diakses tanggal 1 Nopember 2013 jam 17.00)
Sebelum menelisik ke beberapa ruang maya kaum Salafi Indonesia, saya sedikit mengulas fenomena religion online dan online religion, yang diperkenalkan oleh Hadden dan Cowan (2000). Mereka menggambarkan religion online sebagai penyediaan informasi tentang agama seperti tentang doktrin, kebijakan, organisasi, pelayanan, dan macam-macam lainnya bagi para penjelajah dunia maya.